Tuesday, May 10, 2011

OBAT JAWA KUNO WARISAN LELUHUR ( obat bisul/udun)


  • Ketimun dan bii pala. Caranya: parut ketimun dan biji pala lalu dibungkus dengan daun pisang setelah itu dipepes di atas api. Diamkan hingga hangat dan agak keras, lalu tempelkan pada bisul. Lakukan dengan teratur sehingga bisul lebih cepat pecah dan tidak berbekas.
  •  Daun gelandir (daun ubi rambat). Caranya:  daun gelandir di layukan atau di garang sebentar di atas api dan dioleskan minyak kletik, kemudian ditempelkan pada bisul.
  •  Bawang putih. Caranya: gosokan bawang putih yang telah dikupas dan dibersihkan kebisul sebelum membesar.